Scroll untuk baca artikel
Example 325x300
Minahasa Utara

Bupati VAP Dan Jajaran Safari Natal di GMIM Maranatha Likupang I

×

Bupati VAP Dan Jajaran Safari Natal di GMIM Maranatha Likupang I

Sebarkan artikel ini
minut
VAP ajak para lansia bernyanyi bersama

manadoterkini.com, AIRMADIDI – Hari ke-5 rangkaian Safari Natal Pemkab Minahasa Utara (Minut), Bupati Vonnie Anneke Panambunan (VAP) dan jajarannya, beribadah bersama dengan Jemaat GMIM Maranatha Likupang I, Selasa (12/12/2017).

Seperti pada Ibadah Safari Natal sebelum-sebelumnya, Bupati VAP selalu mengingatkan soal makna Natal, agar dalam perayaannya dilakukan dengan kesederhanaan dan terus jaga kebersamaan, kerukunan dan saling mengasihi.

“Natal itu harus hadir dalam kehidupan kita sehari-hari, dimana kehidupan kita harus ada damai Natal dan sukacita iman,” ujar Bupati VAP.

Pada kesempatan tersebut, Bupati VAP juga mengajak Lansia memuji Tuhan bersama, dan bupati juga memberikan bantuan bagi Lansia.(Pow)