Scroll untuk baca artikel
Example 325x300
Manado

Direktur Oprasional PD Pasar Manado Sisir Pasar Karombasan

×

Direktur Oprasional PD Pasar Manado Sisir Pasar Karombasan

Sebarkan artikel ini

manadoMANADO, (manadoterkini.com) – Selang dua hari ini, Direktur operasional PD Pasar Manado, Ras Didi Sjafii, memimpin langsung penertiban Pasar Karombasan.

Penertiban para pedagang tersebut dalam rangka penilaian Adipura. Pasar menjadi titik pantau dari penilaian Adipura.

Manado sendiri telah berturut-turut mendapatkan penghargaan Adipura baik kota sedang, kota besar. Bahkan Adipura Kencana menjadi target Pemkot Manado.(ald)